Sosialisasi Kepesertaan Program Jaminan Pensiun BPJS

Yayasan Perguruan 17 Agustus 1945 (YPTA) Surabaya terus meningkatkan kesejahteraan para tenaga kependidikan. Terbukti, seluruh tenaga kependidikan terdaftar dalam BPJS Ketenagakerjaan agar menerima jaminan di masa pensiun. Hal tersebut disampaikan oleh Direktur Keuangan YPTA Surabaya - Dr. Ontot Murwato, MM, Ak, CA, CMA, CPA dalam "Sosialisasi Kepersertaan Program Jaminan Pensiun BPJS...

Read More

Penandatanganan MoU Tri Dharma dan Implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM)

Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) Surabaya terus menerapkan kebijakan "Merdeka Belajar, Kampus Merdeka" yang ditetapkan oleh Kemendikbud RI dengan memperluas jalinan kerjasama. Senin, (31/5) tepat peringatan Hari jadi Kota Surabaya ke-728, Rektor Untag Surabaya -Dr. Mulyanto Nugroho, MM., CMA., CPA. Melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) Tri...

Read More

UNTAG Surabaya Menggelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Secara Virtual

Selasa, (1/6) Untag Surabaya sebagai Kampus Nasionalis menggelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila secara Virtual. Rektor Untag Surabaya - Dr. Mulyanto Nugroho, MM., CMA., CPA. sebagai inspektur upacara. Upacara dihadiri oleh pengurus dan pejabat struktural YPTA Surabaya serta seluruh pejabat struktural, Tenaga Pendidikan dan Tenaga Kependidikan di lingkungan Untag Surabaya dan juga di...

Read More

Pimpinan KPK memberhentikan 51 Pegawai tak lolos TWK

Dosen FH Untag Surabaya - Hufron yang juga merupakan praktisi advokat dalam Jurnal 9 Pagi Akhir Pekan. Ada 51 pegawai KPK yang tidak lolos tes wawasan kebangsaan diberhentikan, mendapat sorotan banyak orang. Ada yang menilai bahwa keputusan pimpinan KPK memberhentikan 51 pegawai tak lolos TWK berpotensi melanggar UU KPK No 19/2019, yang memerintahkan agar dilakukan peralihan status pegawai KPK...

Read More

Penyamaan Persepsi Asesor LSP P1

Pada 25 Mei 2021, Kaprodi S2 FH Untag Surabaya Erny Herlin Setyorini mengikuti Penyamaan Persepsi Asesor LSP P1 Untag Surabaya. Untuk saat ini FH Untag Surabaya memiliki Skema Analis Utama Hubungan Industrial, Human Resources Business Partner - Supervisory Level dan Pialang. Kegiatan ini menjadi salah satu pendukung dalam Merdeka Belajar Kurikulum...

Read More

Criminal Policy Against The Criminal Actions of Damning Good Name Through Social Media

Karya Mahasiswa Imam Makhali dengan Dosen Arief Darmawan, Otto Yudianto dan Erny Herlin Setyorini berjudul Criminal Policy Against The Criminal Actions Of Damning Good Name Through Social Media. Dimana karya ini terbit di Rumania Mei 2021. This study uses normative research, using several approaches to statutory regulations,philosophical approaches and conceptual approaches. Advances in...

Read More

The Importance Of Determining The Contiguous Zone Related To The Authority of Indonesia Navy

Karya Mahasiswa S3 FH Untag Surabaya Sirodjuddin dengan Dosen Made Warka, Slamet Suhartono dan Sri Setyadji berjudul The Importance Of Determining The Contiguous Zone Related To The Authority Of Indonesia Navy. Karya penelitian ini terbit di Rumania pada Mei 2021. This study uses normative research, using several approaches to statutory regulations, philosophical approaches and conceptual...

Read More

Credit Dispute Resolution Through Banking Mediation During Covid-19 Pandemic Situation

Karya Mahasiswa Bondan Seno Aji dan Dosen Made Warka serta Evi Kongres terbit di BIRCI Journal Sinta  3, Mei 2021. This study aims to find out credit dispute resolution through  banking mediation in pandemic situation. This study use qualitative research method. The result shows that Settlement of bank credit problems that arose as a result of the Covid-19 ...

Read More

Karina Sari Wijayanto Putri, Slamet Suhartono Dan Tomy Michael

Karya penelitian berjudul Penerapan Sanksi Pidana Kepada Pelanggar Protokol Kesehatan Di Tengah Pandemi Covid-19 yang ditulis oleh Karina Sari Wijayanto Putri, Slamet Suhartono dan Tomy Michael terbit di Akrab Juara Mei 2021. Hukum tidak lepas dari kehidupan manusia karena hukum merupakan aturan untuk mengatur tingkah laku manusia dalam kehidupannya. Tapi kemudian apakah tepat pelanggar...

Read More

Bondan Seno Aji, Made Warka, Evi Kongres Dan Credit Dispute Resolution

Karya Bondan Seno Aji, Made Warka dan Evi Kongres berjudul Credit Dispute Resolution Through Banking Mediation During Covid-19 Pandemic Situation terbit di BIRCI Journal Sinta 3 Vol. 4 No. 2 (2021). This study aims to find out credit dispute resolution through banking mediation in pandemic situation. This study use qualitative research method. The result shows that Settlement of bank...

Read More

Pendampingan Pengelolaan Jurnal

Dosen Tomy Michael memberikan pendampingan oleh LPPM Untag Surabaya di Mekanika: Jurnal Teknik Mesin Fakultas Teknik Mesin Untag Surabaya. Pendampingan yang akan menjadikan jurnal terakreditasi Sinta ini dilakukan pada 5 Mei 2021 di Gedung Q Lantai 4. Di dalam kegiatan ini, pengelolaan jurnal selain mengutamakan teknis penulisan juga diperlukan substansi naskah yang...

Read More

peningkatan organisasi pelayanan akademik

Didalam peningkatan organisasi pelayanan akademik di FH Untag Surabaya, maka pada 5 Januari 2021 diadakan kegiatan Rapat Struktural. Fokus yang dihasilkan yaitu memaksimalkan manajemen dalam menghadapi sistem blended learning yang dimulai sesaat lagi sehingga fokus akan tridarma perguruan tinggi akan menjadi lebih berdaya...

Read More